1. Menurut SANS Securing the Human
Malware adalah sebuah perangkat lunak atau sebuah program komputer yang dibuat dengan tujuan untuk melakukan tindakan yang dapat merugikan si pengguna komputer.
2. Menurut Wikipedia
Malware adalah perangkat lunak komputer yang dibuat untuk melakukan penyusupan dengan tujuan untuk merusak sistem komputer.
3. Menurut Microsoft
Malware adalah istilah yang merujuk kepada sebuah perangkat lunak yang dapat membahayakan sistem komputer karena dirancang khusus untuk merusak atau melakukan tindakan yang tidak diinginkan pada suatu sistem komputer.